KATA PENGANTAR
Assalammu'alaikum Wr.Wb
Penyusunan karya tulis ini berisi
penjabaran penelitian tentang pengaruh gaya belajar terhadap prestasi siswa SMP
Negeri 20 Malang. Karena sekarang semakin banyak siswa/i yang mudah terpengaruh
oleh hal hal yang kurang baik dan pola pergaulan mengikuti perkembangan zaman
yang kurang positif.
Penyusunan karya tulis ini tentunya
tidak lepas dari bantuan dan dukungan berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam
kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada Ibu Dra. Tutut Sri Wahyuni, M.M.Pd, selaku kepala SMP Negeri 20 Malang
yang telah memberikan kesempatan dan mengesahkan hasil karya tulis ini.
Selanjutnya ucapan terima kasih kepada Ibu Dra. Rubiati, M.Pd, selaku guru
pembimbing yang telah sabar mengarahkan
dan memberikan dukungan dalam penulisan karya tulis ini. Bella Finisya Aringga
siswa SMP Negeri 20 Malang kelas XI F yang telah bersedia untuk diwawancarai sebagai bahan penulisan karya
tulis ini, serta kedua orang tua penulis yang telah memberikan dukungan secara
finansial dan moral selama penulisan karya tulis. Tak lupa teman-teman yang
telah memberikan banyak semangat, inspirasi, dan motivasi, serta semua pihak
yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, yang telah banyak membantu
penulis menyelesaikan karya tulis ini.
Penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari
sempurna. Oleh sebab itu dengan segala kekurangan dan keterbatasan yang ada, penulis mengharapkan
saran serta kritik yang membangun untuk perbaikan dan bekal penulis di waktu
mendatang.
Oleh karena itu
diharapkan dengan adanya karya tulis ini peningkatan belajar semakin di
maksimalkan agar mendapat prestasi yang diinginkan. Semoga karya tulis ini
bermanfaat bagi semua pihak.
0 komentar:
Posting Komentar